rajatv
Bertaubat Dengan Sunggu-sungguh? Lakukan Amalan Berikut Ini

Bertaubat Dengan Sunggu-sungguh? Lakukan Amalan Berikut Ini

Admin
6 Okt 2021
Dibaca : 871x

Sebagai insan manusia tentunya tidak pernah luput dari kesalahan atau dosa, baik kecil maupun besar. Oleh karena itulah sebaiknya hal yang dilakukan oleh kita adalah memanjatkan doa kepada Allah SWT agar apa yag telah diperbuat oleh kita diampuni. Di dalam ajaran agama Islam dianjurkan untuk bertaubat, yang berarti bahwa kita menyesali apa yang telah diperbuat dan taubat tersebut dilakukan untuk kembali taat kepada Allah SWT. Adapun untuk bertaubat, terdapat hal-hal yang harus dipenuhi yaitu :

  • Benar-benar menyesal

Yang dimaksud di sini yaitu bersungguh-sungguh menyesal telah melakukan perbuatan salah tersebut dan bertekad untuk tidak mengulanginya lagi.

  • Memperbanyak perbuatan baik

Dengan memperbanyak perbuatan baik sehingga dapat terhindar dari berbagai bentuk kesalahan atau dosa lainnya dan perbuatan yang buiruk.

  • Melaksanakan sholat wajib 5 waktu

Persyaratan lain agar taubat dapat diterima oleh Allah SWT yaitu dengan tidak meninggalkan sholat 5 waktu secara berjamaah  khusus untuk laki-laki dewasa.

  • Sholat 2 rakaat setelah wudhu

Taubat yang dilaksanakan oleh seorang muslim maka harus diiringi dengan sholat 2 rakaat setelah wudhu.

  • Banyak berdzikir

Dzikir harus terus ditingkatkan, seperti mengucapkan istighfar untuk memohon ampunan kepada Allah SWT.

Sementara itu, setidaknya terdapat empat tanda taubat seorang hambat diterima sebagaimana penjelasan ulama Sayyid Muhammad bin Abdi al-Karim, dalam kitab Mausu’ah al-Kisanzan fima Isthalaha ‘alaihi Ahli at-Tasawuf wa Al Irfan.

Tanda pertama, umat tersebut menjauhi segala pertemanan dengan orang yang ahli kemaksiatan atau berbuat kejahatan. Dengan begitu, dia terhindar dari kebiasaan sebelumnya, serta bergaul dengan orang yang saleh, orang yang baik dalam perilaku kehidupannya dengan menjalankan segala perintah Allah SWT, serta menjalin hubungan baik dengan sesama.  

Tanda kedua, umat menjauhi segala perbuatan yang menjurus ke dalam dosa dengan bekal ilmu dan ketaatan. Kesalahan yang dia lakukan sebelumnya bisa terhapus dengan perbuatan baik yang dia lakukan. 

Tanda ketiga, orang yang bertobat akan mencoba untuk mengesampingkan kesenangan duniawi dengan mengambil secukupnya. Ia tidak akan terlena dan selalu membayangkan kesusahan yang akan dialami di akhirat. Dengan membayangkan akhirat dan kondisi di sana, dia menjadi lebih termotivasi agar berhati-hati dalam berbuat, melangkah, dan berbicara. 

Sementara untuk amalan lainnya yang merupakan amalan pintu bertaubat dapat dilihat di Pristiwa News. Sama seperti yang telah diulas sebelumnya di atas, salah satu amalan taubat yaitu dengan melaksanakan sholat 5 waktu. Karena sholat menurut pandangan syari'ah adalah berbagai ucapan atau rangkaian ucapan dan perbuatan (gerakan) yang dimulai dengan takbir dan diakhiri dengan salam. Dengan niat beribadah kepada Allah menurut syarat-syarat yang telah ditentukan oleh agama.

Selanjutnya dalam Pristiwa News disebutkan berzikir termasuk dalam amalan taubat. Di mana dengan berzikir berarti bahwa kita teah menggantungkan segala-galanya kepada Allah. Bahwa dia adalah tempat kita mengadu dan tempat kita memohon serta tempat mencurahkan segala keluh kesah. Tidak lain dengan cara kita memanggil-manggil namanya agar kenan memperhatikan kita dan sudilah kiranya mengampuni dosa kita.

Baca Juga:
5 Hal yang Perlu Anda Pahami Sebelum Mendaftar Asuransi Jiwa

Pengalamanku 30 Jun 2021

5 Hal yang Perlu Anda Pahami Sebelum Mendaftar Asuransi Jiwa

Asuransi jiwa merupakan salah satu produk yang sangat penting saat ini. Dengan Asuransi Jiwa, Anda bisa menabung jika terjadi hal-hal yang tidak terduga

Peran Penting Sebuah Website untuk Branding dan Peningkatan Bisnis

Teknologi 11 Sep 2020

Peran Penting Sebuah Website untuk Branding dan Peningkatan Bisnis

Website adalah sebuah informasi digital dalam media inetrnet yang dapat dibaca serta dilihat oleh banyak orang, tentunya orang yang terhubung dengan internet.

Jus Sebagai Obat Asam Urat dan Kolesterol

Herbal 7 Okt 2021

Jus Sebagai Obat Asam Urat dan Kolesterol

Banyak sekali orang yang telah mengeluarkan uang hingga jutaan rupiah untuk mengobati penyakit asam urat dan kolesterol ini. Ada yang melakukan terapi

Tips Menghilangkan Flek Hitam dengan 7 Bahan Alami

Kecantikan 11 Nov 2024

Tips Menghilangkan Flek Hitam dengan 7 Bahan Alami

Munculnya flek hitam  pada wajah adalah hal yang tidak diinginkan semua orang. Hal ini dapat mengganggu penampilan dan membuat wajah terlihat kusam,

Dampak yang Dialami Pasangan yang Ketika Perhatian Darimu

Pengalamanku 18 Okt 2022

Dampak yang Dialami Pasangan yang Ketika Perhatian Darimu

Perhatian itu penting, dan tidak peduli seberapa sibuknya kita dengan kehidupan atau kita menargetkan promosi karier. Jika kamu mengetahui pentingnya koneksi

Cara Membuat CV dengan Format PDF dan Contohnya

Lifestyle 15 Apr 2023

Cara Membuat CV dengan Format PDF dan Contohnya

Sebagai seorang pencari kerja tentunya Anda diwajibkan untuk membuat surat lamaran kerja yang ditujukan kepada perusahaan atau instansi yang akan Anda lamar.

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
rajabacklink
Copyright © Ulukhar.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Ulukhar.com 2025
All rights reserved