Tryout.id
Kesalahan Sepele Ancam Kesehatan Wanita

Kesalahan Sepele Ancam Kesehatan Wanita

Admin
13 Apr 2019
Dibaca : 1197x

Menjaga kesehatan tubuh merupakan kewajiban bagi setiap orang baik pria maupun wanita. Hal ini dilakukan agar dapat tetap bugar serta memiliki kondisi tubuh yang optimal. Akan tetapi dalam praktiknya, dalam menjaga kesehtana antara kaum pria dan kaum wanita tentunya memiliki perbedaan. Baik pria maupun wanita mempunyai cara yang berbeda dalam hal merawat kesehatan serta dalam hal porsi kebutuhannya tentunya berbeda juga. Pada kaum wanita ada faktor yang membedakan dengan caranya dalam menjaga kesehatan yaitu terletak pada anatomi tubuh wanita, khususnya dengan kesehatan alat reproduksi. 

Dalam menjaga kesehatan wanita, ada beberapa cara yang harus diterapkan yaitu :

  • Terapkan pola hidup sehat

Dengan menerapkan cara hidup yang sehat maka akan dapat membantu untuk terjadinya stres. dan cara untuk menjaga kesehatan wanita, hal yang dapat dilakukan adalah dengan cara menjaga kebersihan lingkungan, menjaga kebersihan tubuh dan kebersihan pakaian yang dikenakan.

  • Perhatikan pola makan

Poin ini merupakan kunci yang paling penting. Terapkan hidup sehat dengan cara mengatur pola makan yang seimbang. Hindari konsumsi makanan dan minuman yang tidak baik bagi kesehatan tubuh seperti makanan cepat saji dan gorengan, selain itu juga perhatikan asupan gizi pada makanan yang akan dikonsumsi.

  • Berolahraga secara teratur

Agar tubuh tetap bugar dan sehat, lakukan olahraga secara teratur dan rutin. Karena dengan melakukan olahraga secara rutin dan teratur akan berpengaruh bagi tubuh, yaitu memiliki berat badan yang ideal. Selain itu juga tubuh memerlukan gerak otot yang dapat merangsang tubuh agar tetap bugar.

  • Menghindari kebiasaan buruk

Bila anda teramsuk pada orang yang suka merokok atau konsumsi alkohol maka sebaiknya kurangi dan selanjutnya hentikan kebiasaan buruk tersebut. Karena kebiasaan buruk ini akan berdampak negatif pada kesehatan tubuh. Di samping itu, luangkan waktu untuk melakukan pemerikasaan secara rutin ke dokter agar dapat mengontrol kesehatan. 

  • Hindari stres

Faktor psikis dapat mempengaruhi kesehatan tubuh dan oleh sebab itu sangatlah penting untuk menghindari stres yang berlebihan. Selalu mencoba untuk berpikir positif dan hadapi segala masalah dengan mudah agar tidak terjadi stres.

Ketika hal-hal tersebut di atas telah dilakukan, terkadang ada beberapa kebiasaan yang sebenarnya dapat merusak kesehatan tubuh tanpa disadari oleh wanita. Contohnya adalah seperti kebiasaan-kebiasaan di bawah ini :

1.Sering mengenakan high heels

Berbagai masalah dapat terjadi karena terlalu sering memakai high heel seperti sakit punggung, cedera pada tendon, kerusakan saraf serta tulang hingga munculnya varises.

2.Tidak membersihkan kosmetik ketika tidur

Wanita seringkali merasa malas utnuk membersihkan wajah sepulang kerja. Dan ketika sudah tertidur lelap tanpa membersihkan wajah maka kotoran serta minyak dapar terakumulasi dan menutup pori.

3.Kurang beristirahat

Ketika anda kurang beristirahat,pada saat itulah akan menimbulkan masalah kesehatan seperti tekanan darah tinggi, lelah yang berlebihan, kurang bersemangat dan lain-lain. Usahakan untuk tidur sekitar 7-9 jam pada setiap harinya.

4.Memilih ukuran bra yang tidak sesuai

Masih banyak kaum wanita yang salah dalam memilih ukuran bra, dan hal ini dapat memicu terjadinya sakit leher, sakit punggung, payudara sakit dan lain-lain. 

5.Membiarkan masalah gigi

Memiliki gigi yang sehat selain dapat menunjang penampilan menjadi lebih baik. Gosoklah gigi secara teratur dan lakukan pemeriksaan ke dokter gigi untuk merawat gigi serta mengecek kesehatan gigi.

Nah itulah beberapa kebiasaan yang sebenarnya merupakan hal yang sepele akan tetapi justru dapat menjadikan ancaman bagi kesehatan wanita ya guys. Mulai sekarang yuk terapkan pola hidup sehat agar tubuh tetap bugar dan fit serta terhindar dari berbagai penyakit. Dan bila anda membutuhkan berbagai info kesehatan lainnya, silahkan mengunjungi sehatq.com. Berbagai trending topik kesehatan dibahas secara mendetail dan gamblang. 

Layanan sehatQ hadir untuk membantu anda mengelola kesehatan anda beserta keluarga. Dimulai dari pencegahan, pengobatan ketika sakit serta perawatan setelah sembuh. Tim SehatQ menyiapkan berbagai informasi kesehatan dengan referensi yang jelas dan kredibel, menyediakan platform komunitas bagi pengguna untuk bertukar informasi dan saling mendukung dalam perjalanan kesehatannya dan menghubungkan pasien dengan tenaga medis maupun penyedia layanan kesehatan. Gunakan SehatQ untuk membantu anda pada setiap tahap perjalanan kesehatan dengan rekomendasi yang spesifik sesuai kebutuhan individu.

Berita Terkait
Baca Juga:
Keutamaan Melaksanakan Ibadah Umroh

Religi 2 Agu 2022

Keutamaan Melaksanakan Ibadah Umroh

Bagi mayoritas masyarakat Indonesia, melakukan pergi Haji adalah sebuah impian terbukti dengan  panjangnya antrian haji, Oleh karena itu banyak masyarakat

Obat Herbal Alami untuk Pembersih Paru paru

Herbal 10 Jul 2018

Obat Herbal Alami untuk Pembersih Paru paru

Gangguan pernafasan dan batuk yang tidak membaik merupakan salah satu kondisi gejala paru-paru, gejala penyakit paru paru dapat disebabkan oleh organ paru paru

Pentingnya Melakukan Medical Check-up Sebagai Pencegahan Penyakit

Kesehatan 29 Des 2019

Pentingnya Melakukan Medical Check-up Sebagai Pencegahan Penyakit

Adalah hal yang snagat penting untuk memiliki kesehatan. Sebab dengan memiliki tubuh yang sehat maka seyogyanya akan dapat melakukan aktivitas sehari-hari

Mengenal Ragam Pilihan Bahan Pelapis Dinding untuk Bagian Dapur

Pengalamanku 10 Apr 2020

Mengenal Ragam Pilihan Bahan Pelapis Dinding untuk Bagian Dapur

Bahan pelapis dinding ataupun diketahui pula dengan istilah backsplash pada bagian dapur saat ini semakin variatif. Biasanya, backsplash terpajang pada area di

Apa Bahasa Inggris IPS: Panduan Lengkap untuk Memahami Ilmu Pengetahuan Sosial dalam Bahasa Inggris

Pendidikan 10 Maret 2025

Apa Bahasa Inggris IPS: Panduan Lengkap untuk Memahami Ilmu Pengetahuan Sosial dalam Bahasa Inggris

Dalam era globalisasi saat ini, penguasaan bahasa Inggris telah menjadi sangat penting, termasuk dalam bidang akademik. Salah satu mata pelajaran yang banyak

Guerilla Marketing Teknik Nyeleneh yang Justru Sering Viral

Wisata Kuliner 29 Jun 2024

Guerilla Marketing Teknik Nyeleneh yang Justru Sering Viral

Guerilla marketing merupakan salah satu teknik pemasaran yang menggunakan pendekatan kreatif dan tidak konvensional untuk menarik perhatian calon konsumen.

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
rajabacklink
Copyright © Ulukhar.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Ulukhar.com 2025
All rights reserved